Home » » Broodpudding

Broodpudding

Written By Ikatan Pelajar Mahasiswa Sultan Daulat on Sunday, July 13, 2014 | Sunday, July 13, 2014

Broodpudding

Ingredients 1

  • 28 lbr roti tawar
  • 50 gr raisin/ kismis
  • 2 sdm kulit jeruk
  • 100 ml susu cair
  • 3 sdm rhum
  • 3 butir telur
  • 3 sdm whipping cream
  • ½ sdt kayu manis
  • 40 gr buah berry
  • 1 sdm mentega cair
  • Alumunium foil secukupnya
  •  

Directions

  1. Cuci kismis, kemudian rendam dalam 3 sdm air dan rhum. Masak di atas api kecil hingga mendidih, angkat dan biarkan dingin.
  2. Cincang roti tawar, campur dengan kulit jeruk kemudian masukkan ke dalam mangkuk blender. Tambahkan susu, proses selama 1 menit kemudian tuang ke dalam wadah besar.
  3. Masukkan telur dalam mangkuk mixer, tambahkan krim, kayu manis dan gula, aduk hingga halus kemudian masukkan ke dalam adonan roti tawar, tambahkan kismis dan aduk hingga rata.
  4. Siapkan cetakan alumunium atau pinggan tahan panas, olesi dengan mentega dan tuangi semua adonan, tutup dengan alumunium foil.
  5. Siapkan panci besar, masukkan cetakan dalam panci besar dan tuangi air hingga menutupi ½ cetakan. Panaskan panci hingga air mendidih, masak selama ±1 jam.
  6. Keluarkan dari panci besar, sajikan dalam keadaan hangat dengan taburan tepung gula.
 
 
 
copy: Link
 
Share this article :
Comments
0 Comments

Post a Comment

Berikan Komentar Anda, Karena Komentar Anda Sangat Kami Harapkan